Sadarlah,
Kamu hanya sebuah jeda..
Koma untuk sebuah kalimat panjang kemudian
yang tidak melibatkanmu...
Rehat untuk kemudian kembali bermimpi panjang
yang tidak ada kamu di dalamnya...
Welldone steak di saptu sore
untuk kemudian kembali menjadi vegetarian saat weekdays..
Oh sadarlah..
Kamu tidak akan dilupa, karena untuk dilupa harus pernah ingat, sementara mengingatmu saja dia tidak.
Unknown
Tidak ada komentar:
Posting Komentar